Jelaskan dasar dasar kehidupan bermasyarakat yang dibangun nabi muhammad saw

Berikut ini adalah pertanyaan dari ALIFA5953 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Jelaskan dasar dasar kehidupan bermasyarakat yang dibangun nabi muhammad saw di madinah

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Membangun Masjid.

Masjid pada zaman nabi tidak hanya digunakan sebagai tempat beribadah, namun juga tempat musyawarah, mempersatukan kaum muslim, dan sebagai pusat pemerintahan.

•Membangun ukhuwah Islamiyah.

Nabi Muhammad mempersatukan kaum Ansar (Muslim Madinah) dan kaum Muhajirin (Muslim Mekah). Maka dengan demikian nabi mempersatukan hubungan persaudaraan tidak hanya karena hubungan darah namun juga karena hubungan keagamaan.

•Menjalin persahabatan dengan pihak-pihak nonmuslim.

Untuk menjaga stabilitas di Madinah, nabi membangun persahabatan dengan kaum Yahudi dan kaum Arab yang masih meyakini ajaran nenek moyang.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh offcaisyaa dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 13 Sep 22