Berikut ini adalah pertanyaan dari ginakchill pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Bacalah contoh kasus berikut! Pak Sobri memiliki 2 orang anak. Anak pertama kelas VI SD dan anak ke dua masih duduk di bangku TK. Pada bulan Ramadan, Pak Sobri beserta keluarganya akan membayar zakat fitrah kepada amil zakat di masjid yang ada di lingkungan rumah. Akan tetapi anak pertama Pak Sobri mau membayar zakat di sekolah. Harga beras di pasar saat ini adalah Rp10.000/liter. Pak Sobri mengalami kesulitan menghitung berapa jumlah uang atau beras yang harus dibayarkan. Bantulah Pak Sobri menghitung berapa kilogram beras yang harus dibayarkan untuk zakat fitrah seluruh keluarga! Lalu berapa rupiah yang harus dibayarkan anak pertama Pak Sobri untuk membayar zakat fitrah di sekolah? Hitung pula berapa rupiah untuk zakat fitrah keluarga Pak Sobri di masjid terdekat!tolong di jawab secepat nya ya
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
pak sobri dan keluarga:7.5kg/90000
anak 2.5kg/30000
Penjelasan:
bila dengan istri pak sobri
1liter=10000
3liter/2.5kg=30000
30000×3=90000/7.5kg
untuk anak disekolah 1liter10000
3liter/2.5kg=30000
semoga membantu maaf kalau salah
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh rotistaazzahra dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 16 Jan 23