membuka ketiak kanan termasuk sunnah..??a.ihramb.thawafc.sa'id.wukuf​

Berikut ini adalah pertanyaan dari yitnosuyitno554 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Membuka ketiak kanan termasuk sunnah..??a.ihram

b.thawaf

c.sa'i

d.wukuf​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

b. thawaf

Idhthiba’ adalah menjadikan salah satu pertengahan kain ihram di bawah ketiak kanannya dan mengalungkan ujung kain tersebut diantara pundak sebelah kiri. Dengan demikian pundak sebelah kanan dibiarkan dalam keadaan terbuka. Idhthiba’ ini dikhususkan bagi laki laki saja, karena perempuan wajib menutup bagian tubuhnya yang termasuk aurat. Memakai pakaian dengan cara idhthiba’ hanya dilaksanakan saat thawaf saja, tidak di rukun haji lainnya.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ailatifah040767 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 06 Aug 22