contoh: Berikut transaksi yang dilakukan Kantor Jasa Akuntan Jaya selama bulan

Berikut ini adalah pertanyaan dari nandaerviana517 pada mata pelajaran Ekonomi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Contoh:Berikut transaksi yang dilakukan Kantor Jasa Akuntan Jaya selama bulan Juli 2021 yang didirikanoleh Asti.

1 Juli 2021 Asti memulai usaha dengan menanam modal sebesar Rp28.000.000,00.

1 Juli 2021 Membeli peralatan kantor berupa meja, kursi, dan lemari arsip sebesar Rp20.000.000,00. Dibayar secara tunai sebesarRp6.000.000,00, sisanya kredit

.3 Juli 2021 Membeli perlengkapan kantor sebesar Rp1.600.000,00 secara kredit.

5 Juli 2021 Membeli polis asuransi untuk jangka waktu cakupan satu tahun sebesar Rp3.600.000,00 terhitung sejak tanggal 1 Juli 2021.

12 Juli 2021 Menerbitkan faktur tagihan senilai Rp7.600.000,00 kepada klien untuk jasa pembukuan yang telah diselesaikan.

18 Juli 2021 Membayar utang kepada pemasok sebesar Rp2.000.000,00 terkait pengadaan peralatan kantor dan Rp800.000,00terkait alat tulis kantor.

20 Juli 2021 Membayar gaji dan upah karyawan sebesar Rp3.200.000,00.

21 Juli 2021 Menerima pembayaran terkait faktur yang diterbitkan tanggal 12 Juli 2021 sebesar Rp2.800.000,00.

25 Juli 2021 Menerbitkan faktur tagihan sebesar Rp3.000.000,00 kepada klien untuk jasa pembukuan yang telah diselesaikan.

31 Juli 2021 Membayar biaya transportasi sebesar Rp800.000,00.

31 Juli 2021 Mengambil uang perusahaan untuk keperluan pribadi sebesar Rp1.200.000,00.

Dari transaksi usaha tersebut, maka dapat disusun jurnal umumnya sebagai berikut.

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Terlampir pada Microsoft Excel

Penjelasan:

Materi : Akuntansi Dasar - Jurnal Umum Perusahaan Jasa

Penjelasan dan jawaban sudah terlampir pada Microsoft Excel

Rujukan : Financial Accounting 4th IFRS edition (2019), Weygandt, Kimmel, Kieso. Wiley. (rujukan artinya jawaban tidak diambil/tidak ada dari rujukan yang bersangkutan, masukan bahan bacaan.)

Selamat belajar !

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Griccie dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 21 Nov 22