apakah batal puasa nya jika hati berkata jorok sendiri ​

Berikut ini adalah pertanyaan dari gamegame06376 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Apakah batal puasa nya jika hati berkata jorok sendiri ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Bukan batal puasanya tetapi makruh puasanya

Penjelasan:

Makruh puasanya maksudnya adalah kata makruh yang berarti jika dilakukan tidak mendapat dosa atau pahala, tetapi jika tidak dilakukan mendapat pahala. Jadi, puasa kita yang sudah susah² bangun pagi, sahur, tetapi mengucap kata kata kotor, semua hal kebajikan saat berpuasa dan puasanya itu menjadi tidak berpahala. sia sia bukan ?

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Azmizaqira02 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 02 Jul 22