20 sifat mustahil bagi allah bahasa arab tulisan nya!beserta artiny​

Berikut ini adalah pertanyaan dari xxdellia pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

20 sifat mustahil bagi allah
bahasa arab tulisan nya!
beserta artiny​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

  1. Adam - ﻋَﺪَﻡْ : Tiada
  2. Huduts - ﺣُﺪُﻭْﺙْ : Baru
  3. Fana - ﻓَﻨَﺎﺀِ : Berubah-ubah (akan binasa)
  4. Mumatsalatuhu lilhawadits - ﻣُﻤَﺎﺛَﻠَﺘُﻪُ ﻟِﻠْﺤَﻮَﺍﺩِﺙِ : Sama dengan makhluk-Nya
  5. Qiamuhu bighairih - ﻗِﻴَﺎﻣُﻪُ ﺑِﻐَﻴْﺮِﻩِ : Berdiri-Nya dengan yang lain
  6. Ta'addud - ﺗَﻌَﺪُّﺩِ : Lebih dari satu (berbilang)
  7. Ajzun - ﻋَﺟْﺰٌ : Lemah
  8. Karahah - ﻛَﺮَﺍﻫَﻪْ : Tidak berkemauan (terpaksa)
  9. Jahlun - ﺟَﻬْﻞٌ : Bodoh
  10. Al-Maut - ﺍَﻟْﻤَﻮْﺕ : Mati
  11. Shummum - ﺍﻟصُمُّمْ : Tuli
  12. Al-Umyu - ﺍﻟْﻌُﻤْﻲُ : Buta
  13. Al-Bukmu - ُﺍﻟْﺑُﻜْﻢ : Bisu
  14. Ajizan - ﻋَﺎﺟِﺰًﺍ :lemah
  15. Mukrahan - مُكْرَهًا : tidak menentukan (terpaksa)
  16. Jahilan - ﺟَﺎﻫِﻼً : yang bodoh
  17. Mayitan - َََﻣَﻴِّتا : Keadaan-Nya yang mati
  18. Ashamma - ﺃَﺻَﻢَّ : tuli
  19. A'maa - ﺃَﻋْﻤَﻰ : Keadaan-Nya yang buta
  20. Abkam - ﺃَﺑْﻜَﻢْ : bisu

Penjelasan:

Semoga Membantu ):vʕ•ﻌ•ʔ

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh PakHajiBerin dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 05 Sep 22