Berikut ini adalah pertanyaan dari lestarieka193 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
B. makhrajil huruf
C. tajwid
D. tasdik
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Ilmu yang mempelajari tata cara membaca Al – Qur’an secara baik dan benar yaitu ilmu tajwid
✧ — Pembahasan — ✧
• Pengertian
- Ilmu tajwid adalah suatu yang mengajarkan untuk bagaimana caranya membunyikan atau mengucapkan huruf-huruf yang ada dalam kitab suci Al - Quran agar terhindar dari kesalahan-kesalahan dalam mengucapkan setiap huruf sesuai dengan makhrajnya.
• Macam - macam hukum bacaan ilmu tajwid
- Idzhar syafawi
- Idzhar Khalqi
- Izhar mutlak atau wajib
- Iqlab
- Idgham bigunnah
- Idgham bilagunnah
- Idgham mimi
- Ikhfa syafawi
- Ikhfa haqiqi
- Mad thabi'i
- Mad far'i
- Mad jaiz munfashil
- Mad jaiz muttashil
- Mad Lazim Harfi Mukhaffaf
- Mad Lazim Mutsaqqal Kilmi
- Mad 'Aridh Lissukun
- Mad badal
- Mad layyin
- Mad iwad
- Alif lam komariah
- Alif lam syamsiah
- Qolqolah sugra
- Qolqolah kubra
• Manfaat mempelajari ilmu tajwid
- Dapat menghindari kesalahan dan sebuah makna pada saat membaca suatu ayat Al - Quran. Jika kesalahan dalam membaca harakat atau huruf, akan menyebabkan akibat yang cukup fatal.
- Dapat memahami cara membaca Al-Quran yang baik dan benar
- Dapat menjaga kemurnian dalam membaca Al-Quran
- Dapat melatih dalam pengucapan bahasa arab
✧ — Kesimpulan — ✧
Jadi, dapat disimpulkan bahwa ilmu yang mempelajari tata cara membaca Al – Qur’an secara baik dan benar yaitu ilmu tajwid
» Pelajari Lebih Lanjut
- Materi tentang ilmu tajwid : yomemimo.com/tugas/3827962
- Hukum tajwid yang terdapat pada surah ali imran ayat 110 : yomemimo.com/tugas/18757460
- Hukum tajwid yang terdapat pada surah al isra ayat 22 : yomemimo.com/tugas/22864683
» Detail Jawaban
Kelas : 4 SD
Mapel : Bahasa Arab
Materi : Bab 1 - membaca surat - surat Al-Quran
Kode Kategorisasi : 4.14.1
#TingkatkanPrestasimu
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh rufaidahaidah2005 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sat, 10 Sep 22