Berikut ini adalah pertanyaan dari yesaxahra pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

_/Quiz\_Pertanyaan :
1. Hari raya Idul Fitri pada tanggal berapa?
2. Hari raya idul fitri itu ngapain aja sih?
3. Apa itu hari raya Idul Fitri
___________________________
Rules :
-* Selamat Hari Raya Idul Fitri *-
~Mhon Maaf Lahir dn Batin~

~•°Selamat Menjawab°•~​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Assalamualaikum wr.wb

 \bold \pink{jawaban}

Hari raya idul Fitri adalah hari raya yang dilakukan setelah melaksanakan puasa di bulan ramadhan selama 1 bulan bagi umat muslim.

1.Hari raya idul Fitri jatuh pada tanggal 1 Syawal dalam penanggalan Hijriyah.

2.di hari raya idul Fitri biasanya orang orang akan melaksanakan sholat Ied di pagi hari.dan setelah itu mereka akan bersilaturahmi ke rumah rumah lain dan saling bermaaf maafan

3.Hari raya idul Fitri adalah hari kemenangan bagi umat Islam.dikatakan hari kemenangan karena umat Islam yang sudah berpuasa 1 bulan penuh,yaitu dengan menahan lapar dan minum,menahan hawa nafsu,dan melakukan ibadah selama bulan ramadhan

karena hari ini hari raya idul Fitri saya mengucapkan

taqoballahu Minna waminkum

mohon maaf lahir dan batin

Wassalamu'alaikum wr.wb

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh sitifatimah770836 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 30 Jul 22