3. 1. Apakah biaya depresiasi bisa diartikan sebagai proses untuk

Berikut ini adalah pertanyaan dari akhmadikhsan878 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

3. 1. Apakah biaya depresiasi bisa diartikan sebagai proses untuk pemulihan investasi atau pengumpulan dana? Jelaskan pendapat Anda Apakah asset berupa tanak tidak perlu dikenakan biaya depresiasi. Jelaskan2. Jelaskan Pengendalian potongan tunai dan klaim setelah penjualan mempengaruhi pengakuan pendapatan.

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

1. Ya. Biaya depresiasi dapat diartikan sebagai proses pemulihan investasi atau pengumpulan dana karena biaya depresiasi dialokasikan sebagai cadangan yang nantinya akan digunakan untuk membeli aset baru guna menggantikan aset yang nilainya pengalami penurunan secara terus-menerus sehingga sudah tak lagi bisa digunakan.

Aset tetap berupa tanah tidak disusutkan atau didepresiasi karena tanah memiliki masa manfaat yang tidak terbatas. Selain itu, tanah tidak didepresiasi karena tanah merupakan tempat berdirinya gedung/bangunan yang tidak berkaitan langsung dengan kegiatan operasional perusahaan.

2. Potongan tunai berpengaruh pada pendapatan karena potongan tunai pembelian masuk tergolong dalam penghematan biaya dalam perolehan aset sehingga tidak dapat diakui sebagai pendapatan.

Penjelasan:

Biaya depresiasi adalah biaya yang bersifat tetap, artinya setelah dikurangi atau dicatat sebagai biaya, maka nilai tersebut tidak bisa dikembalilan ke nilai aslinya. Selain itu, biaya depresiasi merupakan biaya yang ditujukan untuk aset tetap yang berwujud. Beberapa contoh aset yang mengalami penyusutan atau depresiasi adalah mesin, gedung, alat kerja, dan kendaraan.

Pelajari lebih lanjut:

Pelajari lebih lanjut materi tentang depresiasi pada yomemimo.com/tugas/8117766

#BelajarBersamaBrainly #SPJ1

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh mhamadnoval1 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 13 Sep 22