Di bawah ini merupakan keistimewaan Al Qur’an kecuali ... *

Berikut ini adalah pertanyaan dari ibilangboss770 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Di bawah ini merupakan keistimewaan Al Qur’an kecuali ... *a. ajaran-ajaran al-Qur’an bersifat sectoral, hanya untuk golongan tertentu

b. al Qurán mengandung isyarat-isyarat pengetahuan yang diakui oleh orang-orang non muslim

c. membaca al Qur’an merupakan ibadah dan akan mendapatkan pahala

d. memiliki keindahan Bahasa dan nilai sastra yang tinggi.​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

A. Ajaran - ajaran Al - Qur'an bersifat sectoral, hanya untuk golongan tertentu

Alasan :

Al - Qur'an dapat dibaca oleh siapa saja, walaupun ia tidak muslim

Penjelasan:

Al - Qur'an adalah wahyu yang diturunkan kepada Nabi Muhammad SAW. Al - Qur'an adalah kitab suci agama Islam.

{ \red{ \boxed{ \boxed{ \boxed{ \boxed{ \boxed{ \boxed{ \boxed{ \boxed{NirbitaAstwen2404}}}}}}}}}}

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh NirbitaAstwen2404 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 02 Jul 22