Berikut ini adalah pertanyaan dari XxRARAX pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
(gk paham pelajaran agama)
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban dan penjelasan:
AGAMA
adalah suatu sistem kepercayaan dan keyakinan terhadap Tuhan Yang Maha Esa
Di Indonesia selain kepercayaan kita mengenal 6 agama yaitu:
1). Agama Islam
2). Agama Kristen Protestan
3). Agama Kristen Katolik
4). Agama Hindu
5). Agama Budha
6). Agama Kong Hu Cu
Penyelesaian Soal:
Mendustakan agama artinya memungkiri akan ajaran agama,maksudnya tidak sesuai dengan kaidah agama dan ajarannya melampui batas di luar norma agama.
Yang dimaksud mendustakan agama:
- Melakukan ria
- Menghardik anak yatim
- Lalai bahkan lupa melakukan shalat
- Tidak mau menolong atau membantu
sesama dan fakir miskin
- Melakukan ajaran sesat yang bertolak
belakang dari ajaran agama
#maaf klo salah di resort aja
#semoga membantu
#semangat belajar
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh bayujr01 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Thu, 05 May 22