Berikut ini adalah pertanyaan dari anurakbar66 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jika menghadapi orang yang dalam syakaratul maut, maka yang harus dilakukan adalah
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Menuntun orang yang tengah sakaratul maut membaca kalimat tauhid. Artinya: Tiada Tuhan Selain Allah. Pembacaan kalimat tauhid ini dimaksudkan agar seorang muslim hanya mengucapkan kalimat pujian kepada Allah SWT di akhir hidupnya, niscaya kalimat tersebut akan membawanya pada ampunan Allah SWT.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh XDbear dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 18 Jan 23