a. Menurut Anda, apa dampak positif dari peristiwa tersebut?b.

Berikut ini adalah pertanyaan dari alghif231 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

A. Menurut Anda, apa dampak positif dari peristiwa tersebut?b. Apakah dengan adanya Hari Hijab Dunia menjadi bukti semua muslimah sudah berpakaian secara islami? Berikan alasan Anda.

C Menurut Anda, bagaimana cara terbaik untuk mengajak teman Anda berpakaian secara islami?​
 a. Menurut Anda, apa dampak positif dari peristiwa tersebut?b. Apakah dengan adanya Hari Hijab Dunia menjadi bukti semua muslimah sudah berpakaian secara islami? Berikan alasan Anda. C Menurut Anda, bagaimana cara terbaik untuk mengajak teman Anda berpakaian secara islami?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

a. Dampak positif dari cerita tersebut itu mengajak untuk menggunakan hijab untuk menutup aurat, bagi kaum muslim memakai hijab suatu kewajiban namun hal itu hanya untuk perempuan saja

b. Belum tentu, seorang muslimah sudah di anjurkan untuk memakai hijab sewaktu masih kecil agar menutup auratnya namun sebagian perempuan ada yang berani tidak memakai hijab

c. Cara alaminya dengan menyadarkanya bahwa memakai pakaian secara islami itu indah dan menutup aurat serta bisa menjadi bidadari surga kelak nanti

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh nzyntha dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 10 Jan 23