mengapa imam al Zarkasyi menyebut al aql pada urutan terakhir​

Berikut ini adalah pertanyaan dari zeniirhm pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Mengapa imam al Zarkasyi menyebut al aql pada urutan terakhir​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:Sebab dalam rangka meraih pengetahuan yang benar (hakiki) tentang ketuhanan tidak bisa cukup hanya dengan akal. Ia harus dilandasi dengan keyakinan dan keimanan yang letaknya ada di qalbu (hati). Menurut beliau dan banyak imam maupun syaikh dalam Islam, bila mengedepankan akal, akan sangat sulit menerima berbagai konsep ketuhanan maupun keimanan. Tak hanya itu, akal sangat sulit menjangkau ilmu Tuhan, mukjizat para nabi dan lain-lain yang berkaitan dengan agama. Hal itu lah mengapa beliau meletakkan akal di prioritas terakhir sebagai alat penyaring kebenaran hakiki.

Penjelasan:

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh adibasrah dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 22 Aug 23