Berikut ini adalah pertanyaan dari fahrizamani432 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Pilihlah salah satu jawaban yang benar!1. Pendiri dinasti Usmani adalah bangsa Turki dari kabilah Oghus yang mendiami daerah
Mongol dan daerah utara negeri Cina. Dalam waktu tiga abad, mereka pindah ke
Turkistan kemudian Persia dan Irak. Mereka masuk Islm sekitar abad ke sembilan atau
kesepuluh, ketika mereka menetap di Asia Tenggara di bawah pimpinan……………
A. Sultan Alaudin
B. Ertoghul
C. Jengis Khan
D. Sultan Mahmed
E. Sijisman
2. Tahun 1300 M, bangsa Mongol menyerang dinasti Saljuk dan Sultan Alauddin
terbunuh. Dinasti Saljuk Rum ini kemudian terpecah-pecah dalam beberapa kerajaaan
kecil. Usmani kemudian menyatakan kemerdekaaan dan berkuasa penuh atas daerah
yang didudukinya. Sejak itulah Dinasti Usmani dinyatakan berdiri. Penguasa yang
pertama adalah………..
A. Sultan Alaudin I
B. Sultan Alaudin II
C. Sultan Usmani I
D. Sultan Usmani II
E. Sultan Murad I
3. Turki Usmani mencapai kegemilangannya pada saat dinasti ini dapat menaklukan
pusat peradaban dan pusat agama Nasrani di Binzatium, yaitu Konstatinopel pada
masa pemerintahan Sultan Muhammad II yang bergelar………….
A. Al Akbar
B. Al Faruq
C. Al Azmi
D. Al Alim
E. Al Fatih
4. Sebuah catatan sejarah yang gemilang bagi umat Islam adalah pada peristiwa hancurnya
pasukan sekutu Kristen Eropa oleh pasukan muslim pada masa pemerintahan…………..
A. Sultan Bayazid
B. Sultan Murad I
C. Sultan Murad II
D. Sultan Muhammad I
E. Sultan Muhammad II
5. Para penguasa Kerajaan Usmani yang pada awalnya bergelar padishah, lalu sultan, dan
kemudian ditambah lagi dengan khalifah yang berjumlah………….
A. 35 orang
B. 36 orang
C. 37 orang
D. 38 orang
E. 39 orang
Mongol dan daerah utara negeri Cina. Dalam waktu tiga abad, mereka pindah ke
Turkistan kemudian Persia dan Irak. Mereka masuk Islm sekitar abad ke sembilan atau
kesepuluh, ketika mereka menetap di Asia Tenggara di bawah pimpinan……………
A. Sultan Alaudin
B. Ertoghul
C. Jengis Khan
D. Sultan Mahmed
E. Sijisman
2. Tahun 1300 M, bangsa Mongol menyerang dinasti Saljuk dan Sultan Alauddin
terbunuh. Dinasti Saljuk Rum ini kemudian terpecah-pecah dalam beberapa kerajaaan
kecil. Usmani kemudian menyatakan kemerdekaaan dan berkuasa penuh atas daerah
yang didudukinya. Sejak itulah Dinasti Usmani dinyatakan berdiri. Penguasa yang
pertama adalah………..
A. Sultan Alaudin I
B. Sultan Alaudin II
C. Sultan Usmani I
D. Sultan Usmani II
E. Sultan Murad I
3. Turki Usmani mencapai kegemilangannya pada saat dinasti ini dapat menaklukan
pusat peradaban dan pusat agama Nasrani di Binzatium, yaitu Konstatinopel pada
masa pemerintahan Sultan Muhammad II yang bergelar………….
A. Al Akbar
B. Al Faruq
C. Al Azmi
D. Al Alim
E. Al Fatih
4. Sebuah catatan sejarah yang gemilang bagi umat Islam adalah pada peristiwa hancurnya
pasukan sekutu Kristen Eropa oleh pasukan muslim pada masa pemerintahan…………..
A. Sultan Bayazid
B. Sultan Murad I
C. Sultan Murad II
D. Sultan Muhammad I
E. Sultan Muhammad II
5. Para penguasa Kerajaan Usmani yang pada awalnya bergelar padishah, lalu sultan, dan
kemudian ditambah lagi dengan khalifah yang berjumlah………….
A. 35 orang
B. 36 orang
C. 37 orang
D. 38 orang
E. 39 orang
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban
- B. Ertoghul.
- E. Sultan Murad I.
- E. Al Fatih.
- E. Sultan Muhammad II.
- C. 37 orang
Penjelasan
- Pernyataan tersebut menjelaskan bahwa pendiri dinasti Usmani berasal dari bangsa Turki dari kabilah Oghus yang awalnya mendiami daerah Mongol dan daerah utara negeri Cina, kemudian pindah ke Turkestan, Persia, dan Irak. Mereka masuk Islam sekitar abad ke sembilan atau kesepuluh, dan menetap di Asia Tenggara di bawah pimpinan Ertoghul.
- Pernyataan tersebut menjelaskan bahwa setelah bangsa Mongol menyerang dinasti Saljuk dan Sultan Alauddin terbunuh pada tahun 1300 M, Dinasti Saljuk Rum terpecah-pecah menjadi beberapa kerajaan kecil. Kemudian Usmani menyatakan kemerdekaannya dan berkuasa penuh atas daerah yang didudukinya, dan dinasti Usmani secara resmi berdiri dengan Sultan pertama yang bernama Sultan Murad I.
- Pernyataan tersebut menjelaskan bahwa Dinasti Usmani mencapai kegemilangannya pada masa pemerintahan Sultan Muhammad II yang bergelar Al Fatih. Pada masa itu, mereka dapat menaklukan pusat peradaban dan pusat agama Nasrani di Binzatium, yaitu Konstantinopel.
- Pernyataan tersebut menjelaskan bahwa peristiwa hancurnya pasukan sekutu Kristen Eropa oleh pasukan Muslim terjadi pada masa pemerintahan Sultan Muhammad II, yang dikenal dengan sebutan Al Fatih.
- Pernyataan tersebut menjelaskan bahwa para penguasa Kerajaan Usmani pada awalnya bergelar padishah, kemudian berganti menjadi sultan, dan kemudian ditambah lagi dengan gelar khalifah. Jumlah total penguasa Usmani dengan gelar tersebut adalah 37 orang.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh jefffferrtt dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 18 Jun 23