Perhatikan Q.S. Ali Imran/3:134 berikut! الذين ينفقون في الشراء والضراء

Berikut ini adalah pertanyaan dari barumlgwpemula pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Perhatikan Q.S. Ali Imran/3:134 berikut! الذين ينفقون في الشراء والضراء والكاظمين الغيظ والعافين عن الناس يحب المحسنين Artinya: "(yaitu) orang-orang yang menafkahkan (hartanya), baik di waktu lapang maupun sempit, dan orang-orang yang menahan amarahnya dan memaafkan (kesalahan) orang. Allah menyukai orang- orang yang berbuat kebajikan". Perilaku berikut yang sesuai dengan penerapan ayat tersebut adalah ....A. memberikan maaf karena membalas kebaikan dan pemberiannya

B.bersabar dalam menghadapi musibah dan menahan amarah

C.melakukan sesuatu dengan ikhlas tanpa mengharap imbalan

D. memberikan maaf tanpa ada rasa benci dan keinginan untuk membalasnya​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

D. memberikan maaf tanpa ada rasa benci dan keinginan untuk membalasnya

Penjelasan:

Ada empat ciri orang-orang yang bertakwa menurut Al-Qur'an surat Ali Imron ayat 133-134, yaitu orang yang berinfak di waktu lapang dan sempit, menahan amarah, suka memaafkan kesalahan orang lain, dan selalu berbuat baik.

#Semoga bermanfaat

#Tolong jadikan jawaban tercerdas ya kak

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh diahapsari07 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 04 Aug 23