Jelaskan tanda tanda cinta kepada Allah sesuai kandungan quran surah

Berikut ini adalah pertanyaan dari ZzuroNotFound pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Jelaskan tanda tanda cinta kepada Allah sesuai kandungan quran surah ali imran ayat 31!​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Penjelasan:

Artinya: Katakanlah: "Jika kamu (benar-benar) mencintai Allah, ikutilah aku, niscaya Allah mengasihi dan mengampuni dosa-dosamu". Allah Maha Pengampun lagi Maha Penyayang." (QS. Ali Imran: 31)

1. cinta kepada Allah harus di buktikan, bukan hanya sekedar ucapan lisan atau hanya pengakuan

2. bukti cinta Allah yaitu ittiba' (mengikuti) Rasullullah Saw

3. Allah maha pengampun lagi maha penyayang

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh afifahapriliaputri27 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 20 Jun 23