Agama Islam masuk ke Indonesia dalam berapa golongan? Sebutkan!​

Berikut ini adalah pertanyaan dari saparis587 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Agama Islam masuk ke Indonesia dalam berapa golongan? Sebutkan!​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

ada 4

Penjelasan:

Para ahli sepakat bahwa kedatangan Islam ke Indonesia melalui jalan perdagangan, sehingga pembawanya pun berasal dari golongan pedagang.

Berbeda dengan misi penyebaran agama lain, yang dilakukan oleh kelompok tertentu, pedagang-pedagang Islam merupakan pembawa misi penyebaran agama yang umum di negeri asing.

Salah satu faktor pendorong kedatangan pedagang Islam ke Indonesia adalah urusan ekonomi-perdagangan.

Awalnya, pedagang Arab yang memperkenalkan agama Islam di Indonesia, kemudian disusul pedagang dari Mesir, Persia, dan Gujarat.

Para pedagang Islam tersebut telah lama mengadakan hubungan dagang dengan India, China, dan Asia Tenggara.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh jamrijamri14994 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 24 Nov 22