Berikut ini adalah pertanyaan dari FACHRILRADJAK2009 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
5. Yasmin berada di rumah sendirian Keluarganya sedang berkunjung ke rumah kakek Ilham, temannya, datang ke rumah. Ilham datang untuk bersilaturahmi dan meminjam buku. Sebagai anak yang memiliki tata krama kepada tamu, Yasmin sebaiknya..... A segera mengambil buku dan meminta Ilham masuk rumah. B. menjamu dan meminta Ilham menunggu di rumah sampai keluarganya pulang. C. segera mengambilkan buku dan meminta Ilham menunggu di luar karena tidak ada orang tua D. menyambut Ilham dengan wajah riang dan memintanya masuk selagi tidak ada anggota keluarga di rumah.
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
C. segera mengambilkan buku dan meminta Ilham menunggu di luar karena tidak ada orang orang tua.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh GHIKS dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sat, 04 Mar 23