buatlah 10 pertanyaan quiz islami beserta jawabannya ​

Berikut ini adalah pertanyaan dari anhyfatirdhila pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Buatlah 10 pertanyaan quiz islami beserta jawabannya ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1.tanggal berapa kah Nabi Muhammad Saw dilahirkan?

jawab: 12 Rabiul awwal

2.mengapa tahun kelahiran nabi Muhammad Saw disebut tahun gajah?

jawab: karena pada tahun tersebut pasukan bergajah yang dipimpin oleh abrahah menyerang Kakbah,namun penyerangan tersebut gagal,karena diserang burung ababil.

3.rukun Islam ada berapa?

jawab : rukun Islam ada 5

4.rukun iman ada berapa?

Jawab : rukun iman ada 6

5.ada berapa malaikat yang wajib diimani?

jawab : ada 10

6.ada berapa nabi dan rasul yang wajib kita imani?

jawab: ada 25

7.siapa saja kah Rasul yang mendapatkan gelar Ulul Azmi?

jawab: Ada 5 yaitu: Nuh, Ibrahim,Musa, Isa,dan Muhammad Saw.

8.apa itu hadis?

jawab: hadis adalah segala perkataan,perbuatandan ketetapan nabi Muhammad Saw

9. siapa nama ayah dan ibu Rasulullah Saw.?

jawab: Abdullah dan Siti Aminah

10.nabi Muhammad wafat pada umur berapa?

jawab: 63 tahun

allahummasholli ala sayyidina Muhammad

Penjelasan:

semoga bermanfaat

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh MuadzAbdullahNRP dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 23 Apr 23