Berikut ini adalah pertanyaan dari assalamualaina377 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Berikut contoh hadis dengan fungsi ‘Bayan At-tafsir’:
- “Rasulullah SAW didatangi seseorang yang membawa pencuri, maka beliau memotong tangan pencuri tersebut dari pergelangan tangan”
Hadis tersebut di atas menafsirkan Surah Al-Maidah ayat 38.
Contoh hadis dengan fungsi ‘Bayan At-taqyid’:
- “Adapun orang lelaki atau wanita yang mencuri, potonglah tangan keduanya sebagai balasan atas tindakan yang mereka kerjakan dan sebagai siksaan dari Allah. Dan Allah Maha Perkasa, Maha Bijaksana.”
Hadis di atas membatasi Q.S. Al-Maidah ayat 138.
Contoh hadis dengan fungsi ‘Bayan At-taqrir’:
- “Rasulullah SAW bersabda, tidak diterima shalat seseorang yang berhadats sampai ia berwudhu” (Hadis Riwayat Bukhori & Abu Hurairah).
Hadis di atas mentaqrir Q.S Al-Maidah Ayat 6.
Contoh hadis dengan fungsi ‘Bayan At-Tasyri’’:
- “Rasulullah telah mewajibkan zakat fitrah kepada umat Islam pada bulan Ramadhan satu sha’ kurma atau gandum untuk setiap orang, baik merdeka atau hamba, laki-laki atau perempuan” (Hadis Riwayat Imam Muslim).
Hadis di atas memperjelas hukum zakat.
Pembahasan
Hadis adalah salah satu sumber hukum dalam agama Islam. Jika hukum utama adalah Quran maka hadis menjadi hukum kedua setelah Quran. Oleh sebab itu maka salah satu tugas hadis adalah memperkuat Al-Quran, menafsirkan dan lain-lain.
Pelajari Lebih Lanjut
- Pelajari lebih lanjut tentang materi apa yang dimaksud dengan hadis pada link berikut yomemimo.com/tugas/22055888
#BelajarBersamaBrainly
#SPJ1
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh varlord dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 04 Dec 22