Allah Swt. mengisahkan tentang Ashabul Kahfi dalam Al-Qur'an. Salah satu

Berikut ini adalah pertanyaan dari widifirmansyah123 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Allah Swt. mengisahkan tentang Ashabul Kahfi dalam Al-Qur'an. Salah satu ayat yang menceritakan Ashabul Kahfi adalah ayat 16. Pernyataan berikut yang sesuai adalah .... [HOTS] a. menolak sesembahan ber- hala b. c. d. berlindung ke sebuah gua berperang melawan Raja Diqyanus memerangi orang-orang kafir​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

a. menolak sesembahan berhala

Penjelasan:

Allah Subhanahu Wa Ta'ala berfirman:

وَاِ ذِ اعْتَزَلْـتُمُوْهُمْ وَمَا يَعْبُدُوْنَ اِلَّا اللّٰهَ فَأْوٗۤا اِلَى الْـكَهْفِ يَنْشُرْ لَـكُمْ رَبُّكُمْ مِّنْ رَّحْمَتِهٖ وَيُهَيِّئْ لَـكُمْ مِّنْ اَمْرِكُمْ مِّرْفَقًا

"Dan apabila kamu meninggalkan mereka dan apa yang mereka sembah selain Allah, maka carilah tempat berlindung ke dalam gua itu, niscaya Tuhanmu akan melimpahkan sebagian rahmat-Nya kepadamu dan menyediakan sesuatu yang berguna bagimu dalam urusanmu."

(QS. Al-Kahf 18: Ayat 16)

maaf kalo salah

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Khoirunnisazhro dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 06 May 23