Berikut ini adalah pertanyaan dari noviatulalimah5 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
dalam surat al imron 134,sedekah di keluarkan saat lapang ataupun di saat sempit.
Penjelasan:
Al Qur'an surah Ali Imran Allah Azza wa Jalla berfirman, yang artinya:
"Mereka adalah orang yang terus-menerus berinfak di jalan Allah, baik di waktu lapang, mempunyai kelebihan harta setelah kebutuhannya terpenuhi, maupun sempit, yaitu tidak memiliki kelebihan, dan orang-orang yang menahan amarahnya akibat faktor apa pun yang memancing kemarahan dan memaafkan kesalahan orang lain."
Jadi, jawaban di atas sesuai dengan firman Allah Azza wa Jalla, suatu hal yang harus kita ikuti dengan sepenuh kemampuan kita.
Semoga membantu ya.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh cyberpresent dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 04 Jan 23