sebutkan tiga cara agar dapat melakukan amal ibadah dengan ikhlas​

Berikut ini adalah pertanyaan dari darwis417 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Sebutkan tiga cara agar dapat melakukan amal ibadah dengan ikhlas​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. niat karena Allah SWT, 2. Tidak mengeluh ketika mendapatkan masalah, 3. Tidak menyombongkan diri

Penjelasan:

1. Niat Karena Allah SWT itu harus dilakukan karena bila kita benar2 niat ikhlas karena Allah, semua akan menjadi lebih mudah.

2. Tidak mengeluh, bila kita terus menerus mengeluh maka amal ibadah yang kita kerjakan akan berkurang.

3. Jangan menyombongkan diri, karena sesuatu hal/ perbuatan yang dijalankan dengan ikhlas selama perbuatan itu baik pasti akan dapat pahalanya, dan tak perlu lah kita menyombongkan diri karena sombong adalah sifat syaitan.

Sekian Terimakasih...

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ALkhasa dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 02 Jun 21