Berikut ini adalah pertanyaan dari fandyramadhan86 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Puasa kifarat harus dilakukan jika suami dan istri melakukan jima' ( hubungan suami istri) di bulan puasa pada saat waktunya berpuasa ( mulai terbit fajar hingga terbenamnya matahari). Karena ketika bulan puasa tidak boleh melakukan jima' pada siang hari. Jika dilakukan jima' maka puasa orang tersebut pada hari itu batal ( tidak sah puasanya ) dan dia wajib melakukan puasa kifarat pada hari setelah bulan ramadhan
Pembahasan
Puasa kifarat merupakan salah satu jenis ibadah puasa yang hukum pelaksanaannya adalah wajib. Puasa kifarat dilakukan karena seseorang melanggar ketentuan syari'at islam. Contoh lainnya yang menyebakan seseorang harus puasa kifarat adalah seseorang yang melanggar sumpah
Pelajari lebih lanjut
- Materi tentang cerita pendek puasa ditengah pandemi virus corona, di link yomemimo.com/tugas/29019911
- Materi tentang aktivitas i'tikaf di mesjid dalam bulan ramadhan , di link yomemimo.com/tugas/27565243
- Materi tentang seseorang yang mushafir boleh tidak puasa ramadhan dan menggantikannya di luar ramadhan, di link yomemimo.com/tugas/28990644
- Materi tentang alasan dalam bulan ramadhan harus banyak ibadah dan banyak berbuat amal shaleh, di link yomemimo.com/tugas/6346090
- Materi tentang hal-hal yang berkaitan dengan rukun puasa dan penjelasannya, di link yomemimo.com/tugas/15479726
=======================
Detail jawaban
Kelas : VIII
Mata pelajaran : Agama Islam
Bab : Puasa
Kode soal : 8.14.7
#AyoBelajar
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh 30041108 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 24 Feb 15