4. Perhatikan pernyataan-pernyataan berikut! (1) Kurang pandainya para sahabat dalam

Berikut ini adalah pertanyaan dari nofakudhoifah12 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

4. Perhatikan pernyataan-pernyataan berikut! (1) Kurang pandainya para sahabat dalam memahami Al-Qur'an dan hadis. Tidak semua orang mempunyai kemampuan yang sama. (2) (3) Belum tersebarnya materi hukum di kalangan kaum muslimin akibat perluasan daerah. (4) Banyaknya peristiwa baru yang belum. pernah terjadi pada masa Rasulullah Saw. yang ketentuan hukumnya tidak ditemukan dalam nash syariat. (5) Ketergantungan kepada Nabi Muhammad Saw.. Berdasarkan pernyataan di atas, alasan tidak semua orang memahami kaidah hukum yang terdapat pada Al-Qur'an dan hadis pada periode sahabat ditunjukkan oleh nomor.... A. (1) dan (2) D. (3), (4), dan (5) B. (1) dan (3) E. (1), (4), dan (5) C. (2), (3), dan (4)​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

E.1 dan 4

smoga membantu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh arenharnop dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 26 Nov 22