Berikut ini adalah pertanyaan dari fitriramdayani1533 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
23. د. طالبة (siswi perempuan)
24. ا. محمود / د. توفيق
25. ب. ليلة
26. ب. هذا صديقي (ini temanku)
27. ا. من هى (siapa dia perempuan)
28. د. انا طالب (saya siswa laki2)
Penjelasan:
23. krn pertanyaannya هى (dia perempuan) mk jawabannya yang mengandung makna perempuan juga
24 . lafadz انتَ (kamu laki2) mk pilih jawaban yg mengandung makna untuk laki2, nah di pilgan ada 2, mahmud sama taufiq
25. kalau انتِ (kamu perempuan) mk jwbannya Laila
26. artinya من هذا (siapa ini utk laki2) nah jawabannya yang juga ada هذا
27. jawaban هى berarti pertanyaannya juga هى
28. ini dia memperkenalkan dirinya. Saya Muhammad, saya siswa laki2
semoga membantu, jika kurang faham silahkan bertanya
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh fathimah0311 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Thu, 15 Jul 21