selain mengimani kitab al-quran, kita diwajibkan pula beriman kepada kitab-kitab

Berikut ini adalah pertanyaan dari Mjafarshodiq5173 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

selain mengimani kitab al-quran, kita diwajibkan pula beriman kepada kitab-kitab yang allah turunkan sebelumnya yaitu taurat, zabur dan injil, namun cara mengimani kitab suci al-quran tentu saja berbeda dengan kitab-kitab sebelumnya. sesuai narasi tersebut, berikut ini yang termasuk cara mengimani kitab allah selain al-quran adalah… .

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Kewajiban orang beriman kepada kitab Allah selain Al-Qur'an adalah Mempelajarinya dan meyakini kitab samawi atau kitab yang lainnya tanpa mengikutinya. Jadi jawaban dari Soal “yang termasuk cara mengimani kitab Allah selain Al-Quran adalah” Mempelajarinya.

Penjelasan:

semoga membantu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh auliamuthyara dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 22 Jun 22