1, jelaskan pengertian akikah2, sebutkan hikmah pelaksanaan akikah3, jelaskan perbedaan

Berikut ini adalah pertanyaan dari dinaputrisaniyyah pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

1, jelaskan pengertian akikah2, sebutkan hikmah pelaksanaan akikah
3, jelaskan perbedaan ketentuan pembagian Dangin akikah dan Dangin kurban
5, sebutkan hikmah pelaksanaan kurban​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

1. Jelaskan pengertian akikah dan kurban!

Jawaban: Secara syariat, akikah adalah menyembelih kambing/domba sebagai tanda syukur kepada Allah atas lahirnya anak,baik laki-laki atau perempuan.

Sedangkan kurban artinya ibadah dalam bentuk melaksanakan penyembelihan hewan tertentu atas dasar perintah Allah Swt. dan petunjuk Rasulullah saw. dengan harapan dapat mendekatkan diri kepada-Nya.

2. Sebutkan hikmah pelaksanaan akikah!

Jawaban:

a. Menghidupkan sunnah.

b. Membebaskan anak dari ketergadaian.

c. Ibadah akikah mengandung unsur perlindungan dari setan yang dapat mengganggu anak yang terlahir itu.

d. akikah dapat menghindarkan anak dari musibah, keburukan moral, dan penderitaan.

3. Jelaskan perbedaan ketentuan pembagian daging akikah dan daging kurban!

Jawaban: Daging akikah diberikan dalam kondisi sudah dimasak, sedangkan daging kurban dibagi dalam kondisi masih mentah.

4. •kurban mengajarkan kita sikap dermawan

•mendidik kita agar peduli dengan sesama

•untuk mendekatkan diri kepada allah

semoga bermanfaat jawabannya ^.^

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh slzblghnfryl26 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 09 Nov 22