Berikut ini adalah pertanyaan dari firly8380 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
B. mengerjakannya di awal waktu
C. mengerjakannya dengan riya serta lalai
D. mengerjakannya di masjid
note:TOLONG DI BANTU KAKA
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
solat akan mengakibatkan celaka, jika memiliki sifat di bawah ini yaitu ?C.mengerjakannya dengan riya serta lalai.
pembahasan
Salat merupakan tiangnya agama Islam, wajib dilaksanakan bagi seorang muslim, Sehingga ketika salatnya baik maka amal-amal lainnya pun baik dan juga sebagai jaminan seseorang selamat di akhirat.
tetapi, tidak semua orang yang salat akan selamat, ada juga orang yang salat tetapi LALAI dalam melaksanakan nya maka Ia tidak akan selamat di akhirat kelak nanti.
Orang yang Lalai ialah Orang Yang melakukan sholat tetapi Orang tersebut Tidak memenuhi syarat - syarat sholat atau pun Orang tersebut Tidak serius/Khusyuk dalam melaksanakan sholat.Sebagaimana hal ini dijelaskan dalam QS. Al-Ma'un ayat 4-5 yakni sebagai berikut :
فَوَيْلٌ لِّلْمُصَلِّينَ ٱلَّذِينَ هُمْ عَن صَلَاتِهِمْ سَاهُونَ
Arti nya :
" Maka kecelakaanlah bagi orang-orang yang shalat, (yaitu ) orang-orang yang lalai dari shalatnya "
Penjelasan Surah Al - maun :
Surah Al-Maun merupakan surah yang terdapat dalam Alquran yang merupakan surah ke-107 dalam Alquran dan surat ini tergolong sebagai Makkiyah karena surah ini Terdiri dari 7 ayat.
Detail jawaban
Mapel : Pendidikan agama islam
kelas : SD
Kategori : celaka Bagi Orang yang lalai dalam melaksanakan sholat.
Kata kunci : Lalai,celaka.
Kode soal : 14
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh unknown dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sat, 05 Jun 21