jelaskan makna yang terkandung dalam surat al-hijr ayat 5 berikut​

Berikut ini adalah pertanyaan dari rizki7321 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Jelaskan makna yang terkandung dalam surat al-hijr ayat 5 berikut​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Dari ayat ini dapat dipahami bahwa Allah swt tidak akan mengazab suatu kaum sebelum ada alasan untuk menjatuhkan azab.

Penjelasan:

QS. Al-Hijr Ayat 5

Dari ayat ini dapat dipahami bahwa Allah swt tidak akan mengazab suatu kaum sebelum ada alasan untuk menjatuhkan azab. Yang dimaksud dengan alasan ialah telah diutus seorang rasul kepada umat tersebut untuk menyampaikan agama Allah, tetapi mereka menolak rasul itu atau mengingkari ajarannya.

semoga bermanfaat ;)

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh miaammar1989 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 30 May 21