Tuliskan hadis riwayat Imam Malik yang berisi perintah untuk berpegang

Berikut ini adalah pertanyaan dari bangghanez pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Tuliskan hadis riwayat Imam Malik yang berisi perintah untuk berpegang teguh kepada Alquran dan hadis...​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Al-Qur'an dan hadits merupakan sumber ilmu bagi umat muslim. Perintah untuk berpegang teguh pada Al-Qur'an dan hadits juga diriwayatkan oleh Imam Malik yaitu "Tidak akan baik akhir perkara umat ini kecuali dengan mencontoh kebaikan yang ada pada generasi pertama. Dan yang menjadikan baik perkara generasi pertama ialah Al-Qur'an dan sunnah Nabi".

Pembahasan

Segala perkara yang ada dimuka bumi telah di atur dalam Al-Qur'an dan hadits. Sebagai umat muslim, kita wajib berpegang teguh pada kedua hal tersebut. Jika kita melakukannya, makan kita akan selamat dari fitnah dunia dan siksa akhirat.

Pelajari lebih lanjut

Pelajari lebih lanjut materi tentang pengertian hadis yomemimo.com/tugas/22055888

#BelajarBersamaBrainly #SPJ1

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ikapuji18 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 04 Nov 22