kita tidak boleh memaksa orang untuk ikut ke agama tertentu

Berikut ini adalah pertanyaan dari adeliaefriwanti8 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

kita tidak boleh memaksa orang untuk ikut ke agama tertentu yang kita inginkan dan juga tidak boleh melecehkan dan menjelekan suatu agama. ayat Al-Quran yang sesuai dengan perilaku dari pernyataan dari pernyataan tersebut adalah​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Q.S. Al-Kafirun ayat 1-6.

Surat Al Kafirun menegaskan bahwa tidak ada kompromi terkait akidah atau tauhid. Tidak dibenarkan pula bekerja sama untuk mencampuradukkan dua akidah yang berbeda. Dengan kata lain, ada penolakan tegas atas ajakan kaum kafir Quraisy untuk menyembah berhala, baik sementara maupun selamanya dan dengan tujuan apa pun.

Semoga membantu^^

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh fitriamalia200222 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 21 Nov 22