Apa yang dimaksud dengan konstruksi penggantung jangan asal jawab yaa​

Berikut ini adalah pertanyaan dari agusrafaelin0021 pada mata pelajaran Seni untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Apa yang dimaksud dengan konstruksi penggantung

jangan asal jawab yaa​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Plafon merupakan bagian konstruksi dengan lapis pembatas antara rangka bangunan dengan atapnya atau sering dikenal dengan langit-langit.

Plafon berfungsi sebagai bagian dari interior yang harus didesain sehingga ruangan menjadi sejuk dan enak dipandang (artistik) dan solasi panas yang datang dari atap

Bahan pembuatan plafon dapat dibuat dari

- anyaman bambu,

- papan kayu,

- asbes semen,

- tripleks,

- hardboard,

- selotex,

- acustek tile,

- particle board,

- jabar wood

- papan gipsum dsb.

kontruksi palfon, antara lain:

- Rangka plafon

- Penggantung rangka plafon dan stek

- Bahan penutup plafon

Rangka plafon dapat dipasang dengan:

- Rangka kayu (galar 6/12; kaso 5/6; kaso 4/6)

- Rangka profil aluminium

Konstruksi pengait atau penggantung kerangka plafond pada umumnya cukup menggunakan kaso 5/7

Penjelasan:

semoga membantu jangan lupa untuk Follow aku y makasih

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh intancanss07 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 14 May 21