jelaskan perbedaan antara tawaf qudum dan thawaf ifadhah dari sisi

Berikut ini adalah pertanyaan dari oxacatamam pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

jelaskan perbedaan antara tawaf qudum dan thawaf ifadhah dari sisi dampak hukumnya jika ditinggalkan​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

(1) Tawaf Qudum adalah penghormatan kepada Baitullah. Bagi jamaah yang melakukan haji ifrad atau qiran, hukum tawaf qudum adalah sunat, dilaksanakan di hari pertama kedatangannya di Mekkah.

(2) Tawaf ifadhah merupakan tawaf yang menjadi rukun haji dan dilakukan bagi mereka yang telah pulang dari Wukuf di Arafah. Artinya, tawaf ifadah adalah wajib dilakukan agar perjalanan haji mereka sah.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh piespiluva dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 12 Sep 22