1. Tuliskan Keutamaan Orang-Orang Yang Beriman Dan Berilmu!2. Tuliskan Alasan

Berikut ini adalah pertanyaan dari chrono13102 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

1. Tuliskan Keutamaan Orang-Orang Yang Beriman Dan Berilmu!2. Tuliskan Alasan Mengapa Orang Yang Beriman Dan Berilmu Pengetahuan Akan Diangkat Derajatnya Oleh Allah Ta'ala!

3. Bagaimana Tata Cara Menuntut Ilmu Dalam Islam?

4. Apa Kandungan Surah Ar-Rahman 55 Ayat 33 Dan Al-Mujadalah 58 Ayat 11?

5. Tuliskan Perintah Dari Allah Ta'ala Yang Terdapat Dalam Surah Ar-Rahman 55 Ayat 33 Dan Al-Mujadalah 58 Ayat 11!​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1.keutamaan orang yang berilmu:

Derajatnya ditinggikan di sisi Allah SWT dibanding mereka yang hanya ahli ibadah. Berkesempatan memperoleh amal jariyah jika ilmunya diajarkan. Jalannya menuju syurga akan dimudahkan Allah SWT.

2.dengan alasan itulah maka orang beriman dan berilmu pengetahuan akan diangkat derajatnya.

3.-Meluruskan niat (niatus shalihah)

Melakukan yang terbaik (ihsan)

-Tawakal.

-Menaati perintah Allah SWT dan menjauhi laranganNya.

-Berdoa supaya terhindar dari malas dan kesulitan.

- Berprasangka baik pada Allah SWT (husnudhan)

-Mengamalkan ilmu yang dimiliki (al-amalu fil 'ilmi)

4.kandungan nya

Surah al-Mujadalah/58 ayat 11 ini menjelaskan keutamaan orang-orang beriman dan berilmu pengetahuan. Kalau surah ar-Rahman/55 ayat 33 menjelaskan pentingnya ilmu pengetahuan, maka ayat ini menegaskan bahwa orang yang beriman dan berilmu pengetahuan akan diangkat derajatnya oleh Allah Swt.

no 5 nya maaf aku gak tau

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh fitrianigina89 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 08 Nov 22