Tolong jawab ini pls, gw kasih 45 dah :')​

Berikut ini adalah pertanyaan dari alif3421 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Tolong jawab ini pls, gw kasih 45 dah :')​
Tolong jawab ini pls, gw kasih 45 dah :')​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1) Artinya : "Hai orang-orang yang beriman, diwajibkan atas kamu berpuasa sebagaimana diwajibkan atas orang-orang sebelum kamu agar kamu bertakwa."

2) Orang yang berpuasa akan meraih takwa. Arti takwa adalah keyakinan penuh akan adanya Allah SWT sehingga seseorang akan menjauhi segala larangan-Nya dan melaksanakan apa-apa yang menjadi perintahNya. Mereka, orang yang bertakwa kepada Allah SWT disebut dengan istilah MUTTAQIN

3) adalah menahan diri dari makan dan minum serta segala perbuatan yang bisa membatalkan puasa, mulai dari terbit fajar hingga terbenam matahari, dengan syarat tertentu, untuk meningkatkan ketakwaan seorang muslim.

4) arti puasa menurut istilah adalah menahan diri dari segala yang membatalkannya dengan cara-cara yang khusus.

Allah SWT berfirman dalam surah Al-Baqarah ayat 183:

يَا أَيُّهَا الَّذِينَ آمَنُوا كُتِبَ عَلَيْكُمُ الصِّيَامُ كَمَا كُتِبَ عَلَى الَّذِينَ مِنْ قَبْلِكُمْ لَعَلَّكُمْ تَتَّقُونَ

Artinya: "Hai orang-orang yang beriman, diwajibkan atas kamu berpuasa sebagaimana diwajibkan atas orang-orang sebelum kamu agar kamu bertakwa," (QS: Al-Baqarah ayat 183).

5) bahwa orang yang hilang akal TIDAK DIWAJIBKAN untuk berpuasa karena syarat wajib puasa salah satunya adalah berakal sehat. Meski begitu, tidak ada aturan khusus yang MELARANG atau TIDAK MEMPERBOLEHKAN mereka untuk berpuasa

6) Puasa orang yg sudah mumayyiz hukumnya adalah Sah.

7) MUMAYYIZ adalah anak yang telah mencapai usia sekitar 7 tahun sehingga sudah bisa membedakan antara hal bermanfaat dan hal berbahaya bagi dirinya. Mumayyiz ini adalah istilah yang menunjuk pada orang yang telah mampu melakukan hal-hal sederhana secara mandiri.

8) Puasa baik puasa fardhu atau wajib maupun sunah mempunyai dua rukun yang menjadi inti ibadah, di mana tanpa kedua rukun itu, maka puasa menjadi tidak sah di sisi Allah SWT. Dua rukun puasa itu adalah niat dan imsak, yaitu menahan diri dari mengerjakan dari segala yang membatalkan puasa.

9) Ketika seseorang menjalankan ibadah puasa sesungguhnya tubuh kita melakukan proses detoksifikasi (pembuangan zat-zat/racun yang tidak diperlukan tubuh) secara optimal.

Ketika menjalankan ibadah puasa, sel-sel dalam organ tubuh kita melakukan proses regenerasi (pembaharuan sel) dengan baik.

10) “Sabda Rasul, puasa itu separuh dari kesabaran kita. Sabar melawan hawa nafsu, sabar tidak melakukan kemungkaran. Karena itu, dari puasa kita tidak semua sempurna. Ada yang tidak punya efek apa-apa,” tuturnya.

Penjelasan:

penjelasan ada disitu :D (maap banget klo semisal ada yg salah (人 •͈ᴗ•͈)

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh aiskamila44 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 28 Jul 21