Berikut ini adalah pertanyaan dari diansafitri88 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
hikmah hikmah beriman kepada malaikat Allah :
1 meningkatkan taat dan takwa kita kepada ALLAH SWT
2 menghindari dari perbuatan buruk dan tercela yang dapat menimbulkan dosa.
3 meningkat ibadah kepada Allah
Penjelasan :
dalam berimannya kepada malaikat Allah kita dapat mengetahui bahwa apa yang kita lakukan tiap harinya dalam kehidupan sehari hari setiap gerak gerik kita ada malaikat diawasi dan dicatat semua amal ibadahnya dan ucapan.
maaf kalau salah.
semoga ini membantu
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh rianarul161 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Fri, 04 Jun 21