Hukum tajwid surah Al Hijr ayat 29

Berikut ini adalah pertanyaan dari asih1750 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Hukum tajwid surah Al Hijr ayat 29

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Surah Al-Hijr ayat 29, Allah SWT berfirman:

فَاِذَا سَوَيْتُهُ وَ نَفَخْتُ فِيْهِ مِنْ رُوْحِيْ فَعَقُوْا لَهُ سَجِدِيْنَ (٢٩)

Artinya:

"Maka apabila aku telah menyempurnakan kejadiannya, dan aku telah meniupkan ruh kedalamnya, maka tunduklah kamu kepadanya dengan bersujud"

(Q.S. Al-Hijr [15]: 88)

Pada ayat tersebut, kita harus perhatikan dengan saksama. Di potongan ayat مِنْ رُوْحِيْ, kita dapat menemukan hukum tajwid dari potongan ayat tersebut. Hukum tajwid yang sesuai dengan bacaan tersebut adalah Idgham Bilagunnah.

Pengertian Idgham Bilagunnah:

Idgham Bilagunnah adalah salah satu hukum tajwid nun sukun. Jika Nun Sukun ( نْ ) atau Tanwin ( ٌ—ٍ—ً— ) bertemu dengan huruf Idgham Bilagunnah, yaitu Lam ( ل ) dan Ra ( ر ).

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh mfarhansyah2012 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 17 Sep 22