Ijtihad merupakan dasar penting dalam menafsirkan kembali ajaran islam. hal

Berikut ini adalah pertanyaan dari chatrinenatalia5795 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Ijtihad merupakan dasar penting dalam menafsirkan kembali ajaran islam. hal ini secara jelas dikemukakan oleh …

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Muhammad Abduh

Penjelasan:

Ijtihad merupakan dasar penting dalam menafsirkan kembali agama Islam dikemukakan oleh Muhammad Abduh. Beliau salah seorang tokoh pembaharuan dunia Islam masa modern. Adapun pernyataan tersebut merupakan salah satu ide pembaharuan Islam yang kemudian membawa dampak positif terhadap pengembangan pemikiran Islam.

Pernyataan mengenai ijtihad yang dikemukakan oleh Muhammad Abduh dikenal dengan pembukaan pintu ijtihad. Adapun ide-ide lain dari Beliau yang dianggap membawa dampak positif terhadap pengembangan pemikiran Islam, yakni penghargaan terhadap akal dimana Beliau beranggapan bahwa Islam merupakan ajaran rasional yang sejalan dengan akal sebab dengan akal, ilmu pengetahuan akan maju. Beliau juga mengemukakan bahwa kekuasaan negara harus dibatasi oleh konstitusi yang dibuat oleh sebuah negara.

wallahu a'lam bish shawab..

semoga membantu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh zarkasybilal dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 01 Sep 22