dimana ali bin Abi Thalib menjadi gubernur​

Berikut ini adalah pertanyaan dari nurazleni24 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Dimana ali bin Abi Thalib menjadi gubernur​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Ali bin Abi Thalib banyak didukung oleh sahabat senior untuk menjadi seorang khalifah, bahkan para pemberontak di zaman Khalifah Utsman pun banyak yang mendukung Ali. Awalnya Ali bin Abi Thalib menolak untuk menjadi khalifah karena ia berpendapat ada yang lebih baik daripada dirinya.

Namun, desakan yang dilakukan oleh sahabat, ditambah tidak adalah lagi yang bersedia dicalonkan, membuat Ali bin Abi Thalib akhirnya menerima untuk menjadi khalifah demi kepentingan umat. Ali di baiat pertama kali oleh Thalhah bin Ubaidilah, kemudian diikuti oleh Zubair bin Awwam, dan Sa’ad bin Abi Waqqash, dan selanjutnya diikuti oleh orang-orang dari kalangan Anshar dan Muhajirin.

Tindakan pertama yang dilakukan oleh Ali bin Abi Thalib setelah menjabat sebagai khalifah adalah menarik kembali semua tanah yang telah dibagikan pada masa Khalifah Utsman untuk dijadikan sebagai milik negara dan mengganti semua gubernur yang tidak disenangi rakyat.

Seperti Ibnu Amir penguasa Bashrah diganti oleh Utsman bin Hanif, dan Abdullah sebagai Gubernur Mesir diganti oleh Qays. Tetapi, ada salah seorang penguasa yang menolak meletakkan jabatannya, yaitu Muawiyah yang menjabat sebagai Gubernur Suriah, bahkan ia tidak mengakui kekhalifahan Ali.

Pemerintahan Khalifah Ali dikatakan sebagai pemerintahan yang tidak stabil karena muncul banyak pemberontakan dari internal kaum muslimin. Pemberontakan pertama dilakukan oleh Thalhah dan Zubair, diikuti oleh Siti Aisyah yang kemudian memicu terjadinya Perang Jamal.

Penjelasan:

semoga membantu (・∀・)

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh yoona515 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 17 Jun 21