Berikut ini adalah pertanyaan dari davinmuhamad615 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban : malaikat Jibril
Untuk nama lain dari Malaikat Jibril disebutkan dalam Surat Asy-Syua’ara’ ayat ke 193 yang berbunyi:
نَزَلَ بِهِ الرُّوحُ الْأَمِينُ
yang artinya “dia dibawa turun oleh Ar-Ruh Al-Amin (Jibril)”.
Dalil lain yang menyebutkan Malaikat Jibril dengan julukannya adalah Surat An-Nahl ayat ke 102 yang berbunyi:
قُلْ نَزَّلَهُ رُوحُ الْقُدُسِ مِنْ رَبِّكَ بِالْحَقِّ لِيُثَبِّتَ الَّذِينَ آمَنُوا وَهُدًى وَبُشْرَىٰ لِلْمُسْلِمِينَ
yang memiliki arti “Katakanlah: “Ruhul Qudus (Malaikat Jibril) menurunkan Al Quran itu dari Tuhanmu dengan benar, untuk meneguhkan (hati) orang-orang yang telah beriman, dan menjadi petunjuk serta kabar gembira bagi orang-orang yang berserah diri (kepada Allah)”.
Jadi, berdasarkan dalil yang terdapat di dalam Al-Qur’an bahwa Malaikat Jibril itu memiliki nama lain yaitu Rul Al Amin (Ar-Ruh Al-Amin) dan Ruh al Qudus (Ruhul Qudus).
Penjelasan :
Semoga membantu dan maaf kalau salah
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh nurrisa221280 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 16 Jun 21