Kitab karya Ibn Abdil Barr yang berisi riwayat ringkas para

Berikut ini adalah pertanyaan dari salsabilalasem1 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Kitab karya Ibn Abdil Barr yang berisi riwayat ringkas para sahabat adalah​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Ibnu Abdil Barr (bahasa Arab: ابن عبدالبر‎) adalah ulama Ahlussunnah terkenal, ahli hadits, ahli fikih, ahli genealogi dan sejarah dari mazhab Maliki yang berasal dari Spanyol Islam. Ia menjabat sebagai hakim kota Lisbon dan Santarém (sekarang di Portugal). Ibnu Abdil Barr yang secara lengkap bernama Abu Umar Yusuf bin Abdullah bin Muhammad bin Abdul-Barr al-Namari al-Andalusi al-Qurthubi al-Maliki dilahirkan pada tahun 978 M di Cordoba dan wafat pada 2 Desember 1071 (umur 93) di Xàtiva, Al-Andalus.[1][2] Meskipun pada awalnya ia merupakan pengikut mazhab fikih Zahiri, Ibnu Abdil Barr kemudian beralih ke mazhab Maliki, yang merupakan mazhab yang dipakai secara resmi oleh dinasti Umayyah, tempat di mana ia tinggal.

maaf kalo salah

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh rezarasendriyaputra dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 04 Jun 21