Apa perbedaan dan persamaan hadis dan ayat Al Qur'an​

Berikut ini adalah pertanyaan dari akhalzoum pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Apa perbedaan dan persamaan hadis dan ayat Al Qur'an​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Dari pengertian Al-Quran dan Hadis Qudsi di atas kita bisa menyebutkan bahwa PERSAMAAN keduanya adalah sama-sama wahyu atau firman dari Allah SWT. Sementara Hadis Qudsi juga kalam atau wahyu Allah namun hanya makna yang datang dari Allah SWT, adapun lafal dan redaksi penyampaian dari nabi Muhammad SAW.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh rivkaverenika dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 05 Jun 21