1. Menurut data dari Gabungan Pengusaha Kelapa Sawit Indonesia (GAPKI),

Berikut ini adalah pertanyaan dari azzamrifqi009 pada mata pelajaran Ekonomi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

1. Menurut data dari Gabungan Pengusaha Kelapa Sawit Indonesia (GAPKI), hingga Mei 2019, Indonesia berhasil mengekspor CPO dan PKO dengan total volume sebesar 13.066.590 ton. Bila UE mendapat 15,48% nya, berarti UE sudah menerima sebesar 2.022.700 ton dari Indonesia hingga Mei 2019.Namun, volume ekspor kelapa sawit ke EU di tahun 2019 terus mengalami penurunan hingga bulan Mei. Pada Januari 2019, ekspor CPO ke EU sebesar 399.810 ton. Lalu pada bulan Februari naik sebesar 507.250 ton. Volume ekspor mulai menurun pada bulan Maret menjadi 498.240 ton dan kembali menurun pada bulan April menjadi 315.240 ton. Jumlahnya menurun lagi dan hingga Mei 2019 menjadi sebesar 302.160 ton. Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengatakan, tidak masalah bila Uni Eropa tak membeli minyak sawit mentah (crude palm oil/CPO) Indonesia. Sebab, komoditas itu bisa dimanfaatkan untuk memenuhi kebutuhan dalam negeri seperti biodiesel 20% (B20) dan biodiesel 30% (B30)., Bagaimana pendapat anda tentang efek sentimen pasar cpo dari uni eropa tersebut melahirkan kebijakan produk biodiesel mencapai 60% (B60) sampai 80%(B.80) di dalam negeri dan akhirnya terjadi kelangkaan minyak goreng coba buat analisis tentang kelangkaan minyak goreng di dalam negeri ini. 1. Menurut data dari Gabungan Pengusaha Kelapa Sawit Indonesia ( GAPKI ) , hingga Mei 2019 , Indonesia berhasil mengekspor CPO dan PKO dengan total volume sebesar 13.066.590 ton . Bila UE mendapat 15,48 % nya , berarti UE sudah menerima sebesar 2.022.700 ton dari Indonesia hingga Mei 2019.Namun , volume ekspor kelapa sawit ke EU di tahun 2019 terus mengalami penurunan hingga bulan Mei . Pada Januari 2019 , ekspor CPO ke EU sebesar 399.810 ton . Lalu pada bulan Februari naik sebesar 507.250 ton . Volume ekspor mulai menurun pada bulan Maret menjadi 498.240 ton dan kembali menurun pada bulan April menjadi 315.240 ton . Jumlahnya menurun lagi dan hingga Mei 2019 menjadi sebesar 302.160 ton . Presiden Joko Widodo ( Jokowi ) mengatakan , tidak masalah bila Uni Eropa tak membeli minyak sawit mentah ( crude palm oil / CPO ) Indonesia . Sebab , komoditas itu bisa dimanfaatkan untuk memenuhi kebutuhan dalam negeri seperti biodiesel 20 % ( B20 ) dan biodiesel 30 % ( B30 ) . , Bagaimana pendapat anda tentang efek sentimen pasar cpo dari uni eropa tersebut melahirkan kebijakan produk biodiesel mencapai 60 % ( B60 ) sampai 80 % ( B.80 ) di dalam negeri dan akhirnya terjadi kelangkaan minyak goreng coba buat analisis tentang kelangkaan minyak goreng di dalam negeri ini .​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Kelangkaan adalah suatu keadaan dimana terbatasnya sumber daya yang ada sehingga mengakibatkan kebutuhan manusia tidak dapat tercukupi. Efek sentimen pasar CPO dari uni Eropa melahirkan kebijakan produk biodiesel mencapai 60 % ( B60 ) sampai 80 % ( B.80 ) di dalam negeri yaitu menyebabkan kelangkaan minyak goreng. Kebijakan-kebijakan pemerintah untuk mengatasi kelangkaan minyak antara lain sebagai berikut:

  • Subsidi minyak goreng dengan menggunakan dana perkebunan kelapa sawit yang dikelola Badan Pengelola Dana Perkebunan Kelapa Sawit (BPDPKS).
  • Kebijakan Harga Eceran Tertinggi (HET) Minyak Goreng Sawit.
  • Domestic Market Obligation (DMO) adalah suatu kewajiban bagi perusahaan untuk memasok produksi bagi pasar dalam negeri.

Pembahasan:

Manusia merupakan makhluk ekonomi yang ingin selalu memenuhi kebutuhannya dengan menggunakan berbagai sumber daya yang ada. Kebutuhan manusia tidak terbatas, sedangkan sumber daya yang tersedia terbatas. Hal ini dapat menyebabkan kelangkaan. Kelangkaan adalah suatu keadaan dimana terbatasnya sumber daya yang ada sehingga mengakibatkan kebutuhan manusia tidak dapat tercukupi. Kebijakan-kebijakan pemerintah untuk mengatasi kelangkaan minyak antara lain sebagai berikut:

  • Subsidi minyak goreng dengan menggunakan dana perkebunan kelapa sawit yang dikelola Badan Pengelola Dana Perkebunan Kelapa Sawit (BPDPKS).
  • Kebijakan Harga Eceran Tertinggi (HET) Minyak Goreng Sawit.
  • Domestic Market Obligation (DMO) adalah suatu kewajiban bagi perusahaan untuk memasok produksi bagi pasar dalam negeri.

Pelajari lebih lanjut

Materi tentang pengertian kelangkaan yomemimo.com/tugas/2860719

#BelajarBersamaBrainly

#SPJ1

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ariefikhwanw dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 03 Oct 22