Berikut ini adalah pertanyaan dari ambotang101164 pada mata pelajaran Penjaskes untuk jenjang Sekolah Dasar
2. Jelaskan tugas spiker dalam permainan bola voli!
Jawab:
3. Sebutkan yang termasuk operan atau passing pada permainan bola basket!
Jawab
4. Kapan terjadi jam mati dalam permainan bola basket?
Jawab:
5. Apakah yang dimaksud servis dalam permainan tenis meja?
Jawab:
6. Sebutkan macam-macam perlengkapan bermain kasti!
Jawab:
7. Bagaimanakah posisi kaki kiri pada saat meletakkan peluru pada bahu?
Jawab:
8. Jelaskan cara melakukan teknik drive pada tenis meja!
Jawab:
9. Apakah alat yang digunakan untuk pertahanan dalam pencak silat?
Jawab:
10. Bagaimana arah gerakan dari tangkisan tepis?
Jawab:
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
1.yang tidak bertujuan untuk langsung mencetak gol.
2.Tugasnya adalah memberikan umpan yang cantik dan tepat kepada rekan tim, serta mampu melakukan smash dan blocking yang baik. Spiker/Smasher adalah pemain yang berfungsi sebagai pencetak point melalui pukulannya. ... Libero/Defender adalah pemain yang berfungsi sebagai pemain bertahan.
3.Chest Pass. Umumnya pada permainan basket haruslah menggunakan operan untuk mencetak angka.
4.Jam mati (bola mati) adalah kejadian di mana terjadi peristiwa bola masuk ke ring namun terjadi kesalahan dalam pelemparan bola, salah cara memegang bola, atau waktu habis sebelum bola benar-benar m,asuk ke ring. Apabila terkena istilah bola mati ini, bola dianggap tidak masuk sama sekali dan dihitung menjadi salah satu bentuk pelanggaran.
5.Servis dilakukan dengan cara memantulkan bola di meja service, kemudian bola servis tersebut harus melewati net, dan mantul di bidang atau meja permainan lawan.
6.Peralatan yang dibutuhkan dalam permainan kasti adalah.
Kayu pemukul. Kayu pemukul berbentuk lonjong dengan panjang 60-80 cm dan memiliki keliling lingkaran 29 cm. ...
2. Bola. ...
3. Tiang hinggap. ...
4. Bendera. ...
Nomor punggung.
7.Kaki kiri lurus ke depan, kaki kanan dengan lutut dibengkokkan ke depan sedikit agak serong ke samping kanan. Berat badan berada pada kaki kanan, badan agak condong ke samping kanan. Tangan kanan memegang peluru pada bahu (pundak), tangan kiri dengan sikut dibengkokkan berada di depan sedikit agak serong ke atas lemas.
8.Drive adalah teknik pukulan yang dilakukan dengan gerakan bet dari arah bawah serong ke atas lengan posisi bet dalam keadaan tertutup. - Pukulan forehand push dilakukan dengan berdiri dengan kaki kiri di depan dan kaki kanan di belakang.
9.Pelindung tubuh atau di sebut body protector dan seragam pencak silat.
Timbangan.
matras.
Bendera.
stopwatch.
10.Arah gerakan tangkisannya : Memakai satu atau dua tangan sekaligus dalam posisi telapak tangan membuka, tangan kiri disilang pada depan dada sedangkan tangan kanan diluruskan ke bawah posisi juga menyilang.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh rajagukgukperdana680 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Fri, 18 Jun 21