cara meneladani sifat al mumin dalam kehidupan sehari hari

Berikut ini adalah pertanyaan dari kania2000 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Cara meneladani sifat al mumin dalam kehidupan sehari hari

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

           Al Mukmin ( Maha Pemberi Rasa Aman ), Maksudnya yaitu Allah merupakan zat yang senantiasa memberikan rasa aman kepada hamba–hambanya yang beriman. Beberapa contoh perilaku yang sesuai dalam kehidupan sehari-hari, antara lain :  

  • Tidak membuat gaduh maupun merusak ketenangan orang lain.
  • Memiliki sikap toleransi serta tenggang rasa yang tinggi.
  • Memberikan rasa aman dan nyaman seperti dengan cara mengikuti Pos Kamling.

Adapula cara meneladani Asmaul Husna Al Mukmin ini, diantara caranya adalah :  

  1. Menumbuhkan sikap gemar menolong dan membantu terhadap orang lain.
  2. Menjadikan sikap tenggang rasa dan toleransi sebagai pilar kita dalam berkehidupan sosial.
  3. Menjalankan segala kewajiban yang ada guna menjaga hak-hak orang lain.
  4. Berusaha senantiasa menjaga ketentraman dan ketenangan di sekitar tempat tinggal kita.
  5. Selalu memelihara keimanan kita, sebab keimanan kita akan menuntun kita dalam meneladani sifat-sifat Asmaul Husna Allah SWT.

           Semoga jawaban kakak dapat membantu, apabila masih terdapat pertanyaan yang lain, jangan ragu ajukan pertanyaanmu di Brainly ya.

Detail Tambahan

Kelas             : VII

Pelajaran       : Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti

Kategori         : Bab 3 - Asma'ul Husna

Kata Kunci     : Al Mukmin, Asmaul Husna, Contoh Sikap, Cara Meneladani.

Kode              : 7.14.3 [Kelas 7 Agama Bab 3 - Asma'ul Husna]

           Al Mukmin ( Maha Pemberi Rasa Aman ), Maksudnya yaitu Allah merupakan zat yang senantiasa memberikan rasa aman kepada hamba–hambanya yang beriman. Beberapa contoh perilaku yang sesuai dalam kehidupan sehari-hari, antara lain :  Tidak membuat gaduh maupun merusak ketenangan orang lain.
Memiliki sikap toleransi serta tenggang rasa yang tinggi.
Memberikan rasa aman dan nyaman seperti dengan cara mengikuti Pos Kamling.
Adapula cara meneladani Asmaul Husna Al Mukmin ini, diantara caranya adalah :  Menumbuhkan sikap gemar menolong dan membantu terhadap orang lain.
Menjadikan sikap tenggang rasa dan toleransi sebagai pilar kita dalam berkehidupan sosial.
Menjalankan segala kewajiban yang ada guna menjaga hak-hak orang lain.
Berusaha senantiasa menjaga ketentraman dan ketenangan di sekitar tempat tinggal kita.
Selalu memelihara keimanan kita, sebab keimanan kita akan menuntun kita dalam meneladani sifat-sifat Asmaul Husna Allah SWT.            Semoga jawaban kakak dapat membantu, apabila masih terdapat pertanyaan yang lain, jangan ragu ajukan pertanyaanmu di Brainly ya.
Detail Tambahan
Kelas             : VII
Pelajaran       : Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti
Kategori         : Bab 3 - Asma'ul Husna
Kata Kunci     : Al Mukmin, Asmaul Husna, Contoh Sikap, Cara Meneladani.
Kode              : 7.14.3 [Kelas 7 Agama Bab 3 - Asma'ul Husna]

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh tessy dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 26 Feb 16