Berikut ini adalah pertanyaan dari aripkatip pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Kalimat "Tidak ada keberatan apa pun pada Nabi tentang apa yang telah ditetapkan Allah baginya. (Allah telah menetapkan yang demikian) sebagai sunnah Allah pada nabi-nabi yang telah terdahulu. Dan ketetapan Allah itu suatu ketetapan yang pasti berlaku," merupakan terjamahan dari ayat ke 38 dari surah al ahdzab. Lafadz arab dari ayat ke 38 surah al ahdzab adalah مَا كَانَ عَلَى النَّبِيِّ مِنْ حَرَجٍ فِيْمَا فَرَضَ اللّٰهُ لَهٗ ۗسُنَّةَ اللّٰهِ فِى الَّذِيْنَ خَلَوْا مِنْ قَبْلُ ۗوَكَانَ اَمْرُ اللّٰهِ قَدَرًا مَّقْدُوْرًاۙ
Penjelasan:
Ayat ke 38 surah al ahdzab merupakan salah satu ayat yang menjelaskan tentang takdir Allah. Ayat tersebut menjelaskan bahwa takdir Allah pasti berlaku. Sehingga kita wajib mengimani tentang takdir Allah
Pelajari lebih lanjut tentang materi takdir Allah, pada yomemimo.com/tugas/32796656
#BelajarBersamaBrainly
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh 30041108 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 30 May 21