Berikut ini adalah pertanyaan dari kurniaekawati14 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Arti lafaz yang bergaris bawah pada penggalan ayat tersebut
adalah....
a. ketika dia beribadah
C.
ketika dia bekerja
b. ketika dia tidur
d. ketika datang malaikat
Alasan jawaban:
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Lafadz yang bergaris bawah ( فِيْ مَنَامِهَا ۚ) adalah ketika ia tidur. Lafadz ayat tersebut merupakan lafadz ayat yang terdapat dalam surah az zumar ayat ke 42. Sehingga pilihan jawaban yang tepat adalah B
Penjelasan:
Kematian merupakan rahasia Allah. Hanya Allah yang tau kapan seorang akan meninggal. Bahkan ada orang yang telihat sehat kemudian meninggal dalam tidurnya.
Pelajari lebih lanjut tentang materi surah az zumar ayat ke 42, pada yomemimo.com/tugas/2114892
#BelajarBersamaBrainly
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh 30041108 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 11 May 21