26. Orang yang sedang melakukantransaksi jual beli mengadakankesepakatan menentukan hak

Berikut ini adalah pertanyaan dari hans88858 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

26. Orang yang sedang melakukantransaksi jual beli mengadakan
kesepakatan menentukan hak khiyar
sampai waktu tertentu, dan ini dibolehkan
meskipun rentang waktu berlakunya hak
khiyar tersebut cukup lama, maka terjadinya
akad jual beli seperti itu, disebut khiyar....
A. rukyah
C. majlis
B. syarat
D. aib​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

b. syarat

Khiyar syarat adalah khiyar yang menjadi syarat pada saat akad jual beli dilakukan. Dalam khiyar ini, pembeli atau penjual menetapkan batas waktu tertentu untuk meneruskan atau membatalkan transaksi

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh daisukida dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 01 Jul 21